Pusat Studi Gender dan Anak (PSGA) UMSU melakukan penandatanganan Kerja Sama dengan Dinas Pemberdayaaan Perempuan, Perlindungan Anak dan keluarga berencana Provinsi Sumatera Utara. Kamis (20/6) di Ruang Rapat I Lt.2 kantor gubernur Sumatera Utara Jl. P. Diponegoro No.30 Medan
Kegiatan ini dilakukan dalam rangka meningkatkan pembangunan pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak di Provinsi Sumatera Utara
